Jl. Suling II Perum Sambongpermai Kel. Sambongjaya Kec. Mangkubumi Kota Tasikmalaya 46181
SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH
Assalamu'alaikum. Wr. Wb.
Segala puji hanya milik Allah SWT. Shalawat dan Salam semoga tercurah limpah pada Rasululloh, Muhammad saw.
Selanjutnya untuk mensosialisasikan program SDSN Sambongpermai dalam menyongsong era globalisasi dan informasi maka kami hadirkan melalui Website resmi SDSN Sambongpermai dengan alamat: www.sdnsambongpermai.co.cc
yang kami sajikan sebagai media informasi bagi masyarakat yang hendak memasukkan putra-putrinya ke SDSN Sambongpermai.
Akhirnya kami ucapkan terima kasih, semoga kerja sama ini menjadi amal shaleh diakhirat nanti. Amin.
Kamis, 17 November 2011
CAOS (Charity Activity On SDSN Sambongpermai)
CAOS (Charity Activity On SDSN Sambongpermai) between the School itself and PT. Netsle Indonesia.
It was on Thursday and taking place in SDSN Sambongpermai. In process of socialization and promotion of new product from PT. Netsle Indonesia that is Dancow Ideal.
In lining to get a glass of milk.. :D
Impatiently getting the milk... ;)
Pouring for Serving... (^_^'!)... It was tiring and exhausting. However, It's enjoying... \\(*_*)//
The students was drinking Dancow Ideal.
Thanks Dancow,
Thanks my beloved SDSN Sambongpermai.
We are always waiting for the next such this activity. It was really 'something'... LOL.. :D
Senin, 14 November 2011
CREATIVE DAY ON SATURDAY
A gamelan is a musical ensemble from Indonesia, typically from the islands of Bali or Java, featuring a variety of instruments such as metallophones, xylophones, drums and gongs; bamboo flutes, bowed and plucked strings. Vocalists may also be included.
The term refers more to the set of instruments than to the players of those instruments. A gamelan is a set of instruments as a distinct entity, built and tuned to stay together – instruments from different gamelan are generally not interchangeable.
The word gamelan comes from the Javanese word gamels, meaning "to strike or hammer", and the suffix an, which makes the root a collective noun.
Gamelan SDSN Sambongpermai anu dipupuhuan ku Ibu Nuryani, S.Pd. (Nenek). ^_^
Nazla Awalani Fajrin in action. :D
Gamelan adalah ensembel musik yang biasanya menonjolkan metalofon, gambang, gendang, dan gong. Istilah gamelan merujuk pada instrumennya / alatnya, yang mana merupakan satu kesatuan utuh yang diwujudkan dan dibunyikan bersama. Kata Gamelan sendiri berasal dari bahasa Jawa gamel yang berarti memukul / menabuh, diikuti akhiran an yang menjadikannya kata benda. Orkes gamelan kebanyakan terdapat di pulau Jawa, Madura, Bali, dan Lombok di Indonesia dalam berbagai jenis ukuran dan bentuk ensembel. Di Bali dan Lombok saat ini, dan di Jawa lewat abad ke-18, istilah gong lebih dianggap sinonim dengan gamelan.
Kemunculan gamelan didahului dengan budaya Hindu-Budha yang mendominasi Indonesia pada awal masa pencatatan sejarah, yang juga mewakili seni asli indonesia. Instrumennya dikembangkan hingga bentuknya sampai seperti sekarang ini pada zaman Kerajaan Majapahit. Dalam perbedaannya dengan musik India, satu-satunya dampak ke-India-an dalam musik gamelan adalah bagaimana cara menyanikannya. Dalam mitologi Jawa, gamelan dicipatakan oleh Sang Hyang Guru pada Era Saka, dewa yang menguasai seluruh tanah Jawa, dengan istana di gunung Mahendra di Medangkamulan (sekarang Gunung Lawu). Sang Hyang Guru pertama-tama menciptakan gong untuk memanggil para dewa. Untuk pesan yang lebih spesifik kemudian menciptakan dua gong, lalu akhirnya terbentuk set gamelan.[rujukan?]
Gambaran tentang alat musik ensembel pertama ditemukan di Candi Borobudur, Magelang Jawa Tengah, yang telah berdiri sejak abad ke-8. Alat musik semisal suling bambu, lonceng, kendhang dalam berbagai ukuran, kecapi, alat musik berdawai yang digesek dan dipetik, ditemukan dalam relief tersebut. Namun, sedikit ditemukan elemen alat musik logamnya. Bagaimanapun, relief tentang alat musik tersebut dikatakan sebagai asal mula gamelan.
Penalaan dan pembuatan orkes gamelan adalah suatu proses yang kompleks. Gamelan menggunakan empat cara penalaan, yaitu sléndro, pélog, "Degung" (khusus daerah Sunda, atau Jawa Barat), dan "madenda" (juga dikenal sebagai diatonis, sama seperti skala minor asli yang banyak dipakai di Eropa.
Musik Gamelan merupakan gabungan pengaruh seni luar negeri yang beraneka ragam. Kaitan not nada dari Cina, instrumen musik dari Asia Tenggara, drum band dan gerakkan musik dari India, bowed string dari daerah Timur Tengah, bahkan style militer Eropa yang kita dengar pada musik tradisional Jawa dan Bali sekarang ini.
Interaksi komponen yang sarat dengan melodi, irama dan warna suara mempertahankan kejayaan musik orkes gamelan Bali. Pilar-pilar musik ini menyatukan berbagai karakter komunitas pedesaan Bali yang menjadi tatanan musik khas yang merupakan bagian yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan sehari-hari.
(Wikipedia).
CREATIVE DAY ON SATURDAY
Think Creative!
CREATIVE DAY - ENGLISH CLUB.
Inilah daftar beberapa aba-aba dalam bahasa Inggris :
* Siap, gerak ! - Attention !
* Istirahat di tempat, gerak ! – At ease !
* Lencang kanan, gerak ! – Dress right, dress !
* Hadap kanan, gerak ! – Right face !
* Hadap kiri, gerak ! – Left face !
* Balik kanan, gerak ! – About face !
* Maju, jalan ! – Forward, march !
* Henti, gerak ! – Halt !
* Buka barisan, jalan ! – Open rank, march !
* Tutup barisan, jalan ! – close rank, march !
* Hormat, gerak ! - Present arm !
* Tegak, gerak ! – Order arm !
Jumat, 11 November 2011
SABTU SEHAT
"Mensana En Corpore Sano" didalam tubuh yang kuat terdapat jiwa yang kuat. Sebagaimana telah diamanatkan para pendahulu kita yang diabadikan dalam lagu kebangsaan "Indonesia Raya" yang salah satu baitnya menyatakan "Bangunlah jiwanya, Bangunlah badannya". Juga sabda Rasulullah saw. :
لَوْ أَنِّى فَعَلْتُ كَانَ كَذَا وَكَذَا. وَلَكِنْ قُلْ قَدَرُ اللَّهِ وَمَا شَاءَ فَعَلَ فَإِنَّ لَوْ تَفْتَحُ عَمَلَ الشَّيْطَانِ
“Mukmin yang kuat lebih baik dan lebih dicintai oleh Allah daripada mukmin yang lemah. Namun, keduanya tetap memiliki kebaikan. Bersemangatlah atas hal-hal yang bermanfaat bagimu. Minta tolonglah pada Allah, jangan engkau lemah. Jika engkau tertimpa suatu musibah, maka janganlah engkau katakan: ‘Seandainya aku lakukan demikian dan demikian.’ Akan tetapi hendaklah kau katakan: ‘Ini sudah jadi takdir Allah. Setiap apa yang telah Dia kehendaki pasti terjadi.’ Karena perkataan law (seandainya) dapat membuka pintu syaithon.” (HR. Muslim)
Kami warga SDSN Sambongpermai selalu melaksanakan SENAM PRAMUKA, SKJ dan JUMSIHAT setiap hari Sabtu.
Kamis, 10 November 2011
LAUNCHING & PUBLISHING NEW SHINING LOGO OF SDSN SAMBONGPERMAI
Praise be to Allah. Prayer and Peace be upon the master of all messengers, Muhammad p.b.u.h. and upon to His family and companions.
Dear brothers and sisters.
In this very happy occasion we would like to inform some kind of important things and it is really something for us, for our institution, our beloved school.
It is really something that now we release, launch, publish, and socialize our new logo. Hopefully, It can be rise, booth, and escalate our 4S (spirit, soul, smartness, and significant attainments).
Dear brothers and sisters,
Well, let's check this one out.
Certainly and generally that every logo has each own philosophy. So does this logo have its philosophy. Here are the following:
- background RED implies the braveness. It means that SDSN Sambongpermai is always brave on the right way;
- background ORANGE implies the shining. It means that SDSN Sambongpermai is always shining in achieving the attainments;
- background YELLOW implies the valuable. It means that what we always proud and appreciate what we get and achieve;
- background GREEN implies the freshness and health. It means that SDSN Sambongpermai is quite supporting GO GREEN international campaign to reach better life in freshness and health;
- the two crowns implies that our final destination is to be a king that could get life happily ever after in both two phases, the world and the next;
- the picture of mosque implies that our school is religious;
- the picture of book implies that our school is as a source of knowledge;
- the picture of microscope implies that our school is as a source of science;
- the picture of jogging man implies that our school really care of health and sport.
That's all of the philosophy of the logo. For further information and addition are going to be carried out soon.
Sincerely yours,
SDSN SAMBONGPERMAI
Minggu, 11 September 2011
ACHIEVEMENTS
Muray dalam Beck (1990 : 290) mendefinisikan prestasi sebagai berikut :
“To overcome obstacle, to exercise power, to strive to do something difficult as well and as quickly as possible”.
“Kebutuhan untuk prestasi adalah mengatasi hambatan, melatih kekuatan, berusaha melakukan sesuatu yang sulit dengan baik dan secepat mungkin”.
Prestasi adalah hasil yang telah dicapai seseorang dalam melakukan kegiatan. Gagne (1985:40) menyatakan bahwa prestasi belajar dibedakan menjadi lima aspek, yaitu : kemampuan intelektual, strategi kognitif, informasi verbal, sikap dan keterampilan. Menurut Bloom dalam Suharsimi Arikunto (1990:110) bahwa hasil belajar dibedakan menjadi tiga aspek yaitu kognitif, afektif dan psikomotorik.
Prestasi merupakan kecakapan atau hasil kongkrit yang dapat dicapai pada saat atau periode tertentu. Berdasarkan pendapat tersebut, prestasi dalam penelitian ini adalah hasil yang telah dicapai siswa dalam proses pembelajaran.
Dalam perjalanannya SDSN Sambongpermai berhasil meraih berbagai prestasi mulai dari tingkat Kecamatan, Kota, Wilayah, Provinsi, maupun Nasional.